Kami adalah Nestlé, perusahaan yang menganut prinsip Good Food, Good Life. Kami percaya dengan kemampuan makanan dalam meningkatkan kualitas hidup. Lihat cerita kami di sini.
1935
Memperkenalkan KitKat Chocolate Crisp

1942
KitKat Menjadi Biru

1950
KitKat Mendunia

1996
Munculnya Rasa Baru

2009
Mengutamakan Pembangunan Berkelanjutan

2013
Sudah Berapa Jauh Perjalanan KitKat Ya?

2014
Memperkenalkan KitKat Chocolatory

2018
Biji Kakao Baru, Finger Baru

2021
Komitmen Kami untuk Karbon Netral

KitKat tersedia di lebih dari 80 negara di seluruh dunia, dengan ratusan rasa unik untuk dicoba. Kami telah menjadi yang terdepan dalam produksi cokelat selama hampir satu abad, dan akan terus berinovasi dalam desain, praktik, serta produk. Kami terus menjadi pemimpin dalam kemajuan dalam pembangunan keberlanjutan dan berjanji mengusung netralitas karbon pada tahun 2025.
Kami telah menempuh perjalanan jauh sejak 1935 dan masih berlangsung hingga sekarang. Tapi, satu hal yang tetap sama adalah komitmen kami untuk nemenin kamu nge-break. Yuk, luangin break aja bareng KitKat.
